Korban Gempa Cianjur, Warga Asal Garut Berharap Pembagian Bantuan Lebih Terkordinir dan Menyentuh Keplosok -->

Korban Gempa Cianjur, Warga Asal Garut Berharap Pembagian Bantuan Lebih Terkordinir dan Menyentuh Keplosok

22 Nov 2022, November 22, 2022
Pasang iklan

Aspirasijabar | Garut - Korban Gempa Cianjur, warga asal Garut Supian (45 Th) berharap pembagian bantuan Pemerintah lebih terkordinir dan para relawan untuk menyentuh keplosok. Ungkapnya. Selasa malam, 22 November 2022 

"Dilansir dari video yang beredar, kondisi terkini di tempat pengungsian beralamat di Kampung Baros Rt 03/10, Desa Ciherang, Kecamatan Pacet, Kabupaten Cianjur"

Saat dihubungi awak media, menurutnya kondisi yang sangat dibutuhkan adalah sarana air bersih, dan juga MCK, karena akses air bersih yang biasa, pipanya putus dan tergerus longsor, dan sekarang getaran susulan per 2 sampai 5 menit terjadi. Tuturnya 

Dorong doa nya biar kami korban terdampak gempa tabah dan ikhlas, terutama anak saya yang tertimpa reruntuhan bangunan. Pungkasnya

Jurnalis : (Beni)

TerPopuler