Kapolda jawa Barat Resmikan Perumahan Bersupsidi Bagi Personel Kepolisian Dan ASN -->

Kapolda jawa Barat Resmikan Perumahan Bersupsidi Bagi Personel Kepolisian Dan ASN

4 Jun 2021, Juni 04, 2021
Pasang iklan
Aspirasijabar | Kab.Bandung - Giat Kapolda Jawa Barat, Irjen Pol Drs. Ahmad Dofiri, M.Si. resmikan perumahan dan pesantren Al-Bahiah Kassiti serta peletahan batu pertama yang bertemp di Perumahan
Buana Cicalengka Raya Kab.Bandung,Jum'at (04/06/2021).

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala Perumahan Buana Cicalengka, Kepala Asabri, Pejabat Utama Polda Jabar serta Kapolresta
Bandung dan Para Tamu Undangan.

Dalam Kegiatan Tersebut Sebanyak 1375 rumah bersubsidi diresmikan oleh Kapolda Jawa barat , Dan Dalam kesempatan tersebut pun Kapolda Jawa Barat Irjen Pol Drs. Ahmad Dofiri, M.Si. resmikan pesantren Al-Bahiah Kassiti.
Dalam capaian program 100 hari Kapolri, bahwa 213.526 personel atau 49,3 persen sudah memiliki
rumah,146.494 personel atau 33,7 persen personel belum mempunyai rumah, Dan 72.936 personel atau 17 persen telah menghuni Rumdin Polri, Untuk peresmian 1.375 rumah personel kepolisian dan ASN, 

Kegiatan peletakan batu pertama tersebut dilakukan dibeberapa daerah yang di pimpin langsung oleh Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo secara virtual.

Dan dari total 100.000 rumah yang dibuat untuk anggota Polri se-Indonesia, Polda Jawa Barat sendiri membangun 1.375 unit rumah.

"Fasilitas rumah ini adalah program 100 hari Bapak Kapolri yakni untuk mensejahterakan seluruh anggota Polri dan ASN" kata Irjen Pol Dofiri saat memberikan keterangan pers di
Cicalengka.

Red,

TerPopuler