Oprasi Yustisi Tiga Pilar Kembali di Gelar Jajaran Satuan Polsek Cicalengka Polresta Bandung -->

Oprasi Yustisi Tiga Pilar Kembali di Gelar Jajaran Satuan Polsek Cicalengka Polresta Bandung

16 Jun 2021, Juni 16, 2021
Pasang iklan
Aspirasijabar | Cicalengka - Oprasi yustisi yang digelar oleh jajaran Kapolsek Cicalengka Polresta Bandung bersama TIGA PILAR dalam Rangka Penerapan Pembatasan Kegiatan Masyarakat di Wilkum Cicalengka.Rabu(16/6/2021)

Giat oprasi yang digelar pada hari hari Rabu, 16 Juni 2021.Mulai dari Jam  :  09.00 Wib ,S/d. Selesai,Giat yang langsung dipimpin oleh  kapolsek Cicalengka KOMPOL.AEP SUHENDI.SH
,KAPTEN TEDY SOPIAN { Danramil },ENTANG KURNIA.Msi { Camat },AKP. MUH.ABDULLAH
{ Kanit Lantas }, AKP.SUTARMIN{ Kanit Sabhara }
,Kasi Sat Pol.PP dan ditambah anggota Polsek sebanyak12 Orang,Anggota Koramil 2 Orang,Sat Pol PP 7 Orang,Anggota Linmas 5 Orang serta Tenaga kesehatan 2orang.
Menurut keterangan yang kami peroleh dari kanit lantas polsek cicalengka yang mewakili kapolsek menjelaskan,Oprasi Gabungan " TIGA PILAR " Ini dalam melaksanakan  giat KRYD / Operasi Yustisi dalam Rangka Penerapan Pembatasan Kegiatan Masyarakat { PPKM } guna Mencegah Penyebaran Covid-19 di Cicalengka.

"Dengan titik pusat Sasaran  di Depan Kantor Kec.Cicalengka karena ini satu satu pusat keramaian yang ada diwilkum cicalengka.

kanit lantas juga menambahkan,kami tetap tidak bosan -bosan memberi Himbauan Kepada Masyarakat, Agar Masyarakat bisa menjaga kebersihan di lingkungan,mentaati
PROKES yang telah ditetapkan pemerintah guna mencegah penyebaran virus Covid-19 lebih luas dengan selalu menerapkan 5 M,1.Memakai Masker,2. Menjaga jarak,3.Mencuci tangan selesai beraktifitas,4.Menghindari kerumuna atau mengurangi Mobilitas kegiatan/Bepergian apabila tidak dianggap penting.

Dari hasil giat oprasi tersebut selama Oprasi digelar didapati pelanggar sebanyak 74 orang dan langsung diberi pemahaman sekaligus bagi pelanggar yang kedapatan tidak memakai masker langsung diberikan masker.

Inti dari kegitan ini,tiada lain dalam Rangka Melindungi masyarakat dari terjangkitnya virus Covid-19 agar tidak lebih meluas dan berkepanjangan.tegas kanit lantas.

- POLRESTA BANDUNG MANTAP -

Jurnalis : Yasman 

TerPopuler