KABID HUMAS POLDA JABAR : CEGAH PENYEBARAN OMICORN, POLISI GENCAR SOSIALISASI PROKES PASCA LIBUR NATARU -->

KABID HUMAS POLDA JABAR : CEGAH PENYEBARAN OMICORN, POLISI GENCAR SOSIALISASI PROKES PASCA LIBUR NATARU

7 Jan 2022, Januari 07, 2022
Pasang iklan

Aspirasijabar | Bandung -Bhabinkamtibmas Polsek Rancasari Polrestabes Bandung Polda Jabar sambang dan sosialisasi Prokes kepada warga pasca liburan nataru 2022 sebagai upaya pencegahan penyebaran OMICORN.

Kapolsek Rancasari Polrestabes Bandung Polda Jabar  Kompol Wendy Hendrik Boyoh, S.e. menjelaskan bahwa setelah liburan Tahun baru 2022 kami jajaran Polsek Rancasari khususnya para bhabinkamtibmas langsung turun sambangi warga dengan maksud agar tetap waspada jangan lengah terhadap Prokes.

"Kita harus tetap waspada walau di Bandung khususnya kecamatan Rancasari kasus covid-19 sudah melandai tapi perlu di waspada bahwa jenis virus covid-19 OMICORN sudah masuk ke Indonesia, untuk itu tetap terapkan Prokes dalam kegiatan sehari-hari baik di rumah maupun diluar rumah." tambah Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Ibrahim Tompo S.I.K., M.Si


Bandung 7Januari 2022

Dikeluarkan : Bid Humas Polda Jabar
Red, 

TerPopuler